RSS

Cara Mengatasi Baterai Handphone HP yang Rusak (Sering Ngedrop)



oke pemirsah, lama tak ngepost,long time no see. sekedar berbagi info, ane share beberapa Tips agar baterai handhphone kembali seperti baru lagi alias gak mudah ngedrop
 . check it out :

  1. Lepaskan baterai handphone anda.
  2. Bungkus baterai handphone anda dengan plastic dengan sangat rapat, kalau perlu anda buat rangkap plastiknya.
  3. Setelah yakin bahwa baterai handphone anda terbungkus dengan rapat.
  4. Taruhlah di lemari es, pada bagian yang bersuhu dingin, atau pada tempat anda membuat es.
  5. Biarkan baterai tersebut selama mungkin. Kalau penulis menaruhnya sekitar jam 9 malam sampai pagi menjelang.
  6. Setelah cukup lama, ambil baterai dan lepaskan plastik yang menutupinya.
  7. Taruh ditempat yang aman dan diamkan selama 2 jam.
  8. Setelah itu, masukkan baterai ke ponsel anda kembali
  9. Langkah terakhir, yaitu charge handphone anda selama 4 sampai 6 jam.
  10. Setelah itu, cabutlah charge handphone. Maka rasakanlah sendiri, baterai handphone anda seperti baru lagi. 



2 Responses to " Cara Mengatasi Baterai Handphone HP yang Rusak (Sering Ngedrop)"
Unknown mengatakan...

bro itu pada saat naruh batre nya di lemari es dalam kondisi batrai full apa kosong.?


22 Februari 2014 pukul 18.23
Rizka Mulya Akbarina mengatakan...

Serius ni? Kalo boong gimana??


27 Juni 2014 pukul 23.29

Posting Komentar

terimakasih atas kunjungan anda! blog ini adalah sebuah blog dofollow. silahkan berkomentar pada salah satu postingan blog ini, anda akan mendapat baclink cuma2, yang akan membantu anda dalam meningkatkan pagerank blog anda.

 

Pengikut

u comment i follow

recent post

Categories

Blog Archive

Return to top of page Copyright © 2010 | Flash News Converted into Blogger Template by HackTutors